Personel Kodim 0824/Jember Perkuat Operasi Yustisi, Beri Edukasi Warga Patuh Prokes

    Personel Kodim 0824/Jember Perkuat Operasi Yustisi, Beri Edukasi Warga Patuh Prokes

    JEMBER - Operasi yustisi pengawasan protokol kesehatan (prokes) diwilayah Gugus Tugas Covid 19 Kabupaten Jember, terus dilakukan secara masif, seperti pelaksnaan pada Rabu 16/02/2022 di Jalan Raya kantor Dishub Jl Gajahmada Jember.

    Sejumlah personel gabungan dari TNI Kodim 0824/Jember, Polres Jember, Dinas Perhubungan, Satpol PP dan unsur terkait lainnya melakukan operasi yustisi tersebut dengan sasaran pengendara yang tidak mengenakan masker.

    Kapten Inf Suwarno Perwira Seksi Operasi (Pasi Ops) Kodim 0824/Jember yang memimpin operasi tersebut saat diwawancarai menyatakan, bahwa operasi ini terus kita lakukan secara masif hingga ketingkat kecamatan di wilayah dalam rangka mencegah penyebaran Covid 19.

    Kondisi yang kita hadapi saat ini dengan mulainya lonjakan kasus positif dan berkembangnya varian baru omicron, hendaknya meningkatkan kesadaran masyarakat untuk selalu mematuhi Prokes, sehingga terhindar dari bahaya penyebaran Covid 19.

    Demikian halnya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, dalam konfirmasinya menyatakan apresiasinya kepada semua unsur yang melakukan operasi yustisi tersebut, demikian halnya jajaran yang melaksanakan di wilayahnya masing-masing.

    Untuk itu tidak bosan-bosannya saya ikut menghimbau masyarakat untuk selalu mematuhi prokes, demi kesehatan dan keselamatan kita semua. Ujar Dandim 0824/Jember. (Siswandi).

    Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 0824/07 Silo Bantu Percepat Evakuasi...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Tinjau Pilkades Serentak,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Dandim 0824/Jember Dukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Poskoramil 0824/31 Semboro Terima Kunjungan Siswa-siswi TK Wisma Rini Semboro
    Jum'at Berkah, Danramil 0824/16 Tanggul Sholat Jumat di Masjid Baiturrahman Bersama Warga dan  Bagikan Nasi Kotak
    Babinsa Mayang Koramil 0824/08 Mayang Hadiri Sosialisasi Pencegahan Stunting dan Penyuluhan Ibu Hamil Cegah KEK
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pemberangkatan Kontingen POPDA XIV, Ucapkan Selamat Berjuang Meraih Prestasi Terbaik
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pelantikan Pengurus PBVSI dan Penutupan Tournament Bola Voli Oleh Kapolda Jawa Timur
    Cooling System Jelang Coblosan Pilkada, Polres Jember Masifkan Curhat Kamtibmas
    Polres Jember Gelar Pembekalan Psikologi Massa untuk Personel PAM TPS Pilkada 2024
    Koramil 0824/22 Balung Bekali LDKS  OSIS MTs Zainul Hasan,  Bentuk Karakter Kepemimpinan 
    Kasdim  0824/Jember Hadiri Buka Prodi Diktukba TNI AD TA 2024, Selamat Menjalani Pendidikan Kepada Seluruh Prajurit Siswa 
    Dandim 0824/Jember Ambil Jam Komandan Anggota, Usai Upacara Bendera
    Tanggap Bencana Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sigap Bersihkan Material Longsor Yang Menutupi Jalan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Bersama Anggota dan  Warga Karya Bakti TNI  Bersihkan Jalan dan Selokan, Tingkatkan Kebersihan
    1042 KPM Desa Karangsono Terima Bantuan Pangan, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pengawalan Jamin Ketertiban dan Kelancaran

    Ikuti Kami