Kunjungan Silaturahmi Dandim 0824/Jember Ke Usahawan Tambak, Mantapkan Komsos

    Kunjungan Silaturahmi Dandim 0824/Jember Ke Usahawan Tambak, Mantapkan Komsos

    JEMBER - Dalam upaya menjaga kondusifitas wilayah, komunikasi sosial (Komsos) menjadi bagian strategis dalam menjalin silaturahmi sekaligus memantapkan komsos dengan semua elemen masyarakat. Seperti yang dilakukan Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah yang melakukan Komsos ke pengusaha tambak diwilayah Kecamatan Gumukmas pada Selasa 14/01/2025.

    Kedatangan Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah, didampingi Danramil 0824/20 Gumukmas Kapten Arm Teguh Hariyanto, disambut langsung oleh ownernya Chandra.

    Saat kami wawancarai usai kunjungannya tersebut menyatakan, bahwa  kegiatan ini merupakan kunjungan biasa, sebagai pejabat baru yang telah menjabat sekitar 4 bulan, saya tentunya memperkenalkan diri dan berupaya untuk mengetahui langsung keadaan yang ada diwilayah jajaran, sehingga tidak hanya berdasar laporan jajaran, namun kalau bisa saya harus mengetahui langsung.

    Hal ini tentunya dalam menciptakan kondusifitas wilayah sekaligus sebagai bagian strategis dalam mendukung  tugas pokok dalam pembinaan teritorial. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Jemberlor Koramil 0824/01 Patrang...

    Artikel Berikutnya

    Jembatan Putus, Aktivitas Dua Desa Terganggu,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Atase Pertahanan Republik Indonesia Melaksanakan Kunjungan ke Pabrik Chaiseri Metal and Rubber Co., Ltd
    Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga, Babinsa Posramil 0824/30 Sukorambi Bantu Evakuasi
    Kapolri Ingin Kembangkan Direktorat PPA-PPO hingga Polda-Polres, Dukung Perlindungan Perempuan dan Anak
    Indonesia dan China Perkuat Kerja Sama Digital untuk Pemberdayaan Perempuan melalui MoU KADIN dan IWAPI
    Pangdam V/Brw Tutup Dikmaba Gelombang I Tahun 2025, Dandim 0824/Jember Ucapkan Selamat Kepada Bintara Baru
    Berkunjung ke Yonarhamed 8/UY, Pangdam Mayjen TNI Rudy Saladin Sampaikan Pesan Penting Untuk Prajurit
    Jembatan Putus, Aktivitas Dua Desa Terganggu, Polisi dan Warga Bergotong Royong Bantu Anak Sekolah
    Pangdam V/Brw Canangkan Peningkatan Produksi pangan Beras 2 Juta Ton di Tahun 2025, Kodim 0824/Jember Agar Optimalkan Perluasan Areal tanam
    179 Siswa Dikmaba Resmi Sandang Pangkat Sersan Dua
    Kodim 0824/Jember Dukung Perkuatan Pengamanan Malam Tahun Baru
    Ketua Dewan Guru Anugerahkan Sabuk Hitam Kehormatan Kepada Paulus Totok Lusida, Atas Jasanya Ikut Mengembangkan INKAI di Jawa Timur
    Polres Jember Mediasi Warga yang Blokade Jalan Raya Puger, Arus Lalulintas Kembali Normal
    Banjir Genangan Landa Jalan Antar Kecamatan dan Pemukiman Warga Dusun Krajan Desa Kesilir, Babinsa Koramil 0824/23 Wuluhan Turun Tangan
    Kunjungan Silaturahmi Dandim 0824/Jember, Ke Mitra Tani Dua Tujuh dan Pimpinan Bank BRI Jember
    Kasdim  0824/Jember Hadiri Buka Prodi Diktukba TNI AD TA 2024, Selamat Menjalani Pendidikan Kepada Seluruh Prajurit Siswa 
    Dandim 0824/Jember Ambil Jam Komandan Anggota, Usai Upacara Bendera
    Tanggap Bencana Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sigap Bersihkan Material Longsor Yang Menutupi Jalan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Bersama Anggota dan  Warga Karya Bakti TNI  Bersihkan Jalan dan Selokan, Tingkatkan Kebersihan
    1042 KPM Desa Karangsono Terima Bantuan Pangan, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pengawalan Jamin Ketertiban dan Kelancaran

    Ikuti Kami