Karya Bakti TNI Koramil 0824/16 Tanggul, Lakukan Renovasi Mushola

    Karya Bakti TNI Koramil 0824/16 Tanggul, Lakukan Renovasi Mushola

    JEMBER - Karya Bakti TNI yang dilakukan Koramil 0824/16 Tanggul pada Senin 16/05/2022, lakukan renovasi Mushola Al Ikhlas Dusun Krajan RT. 01 RW 13 Desa Tanggul Wetan Kecamatan Tanggul Kabupaten Jember.

    Terlibat dalam karya bakti  tersebut diantaranya personel Koramil 6 orang dipimpin langsung oleh Danramil Kapten Inf Suparno, Polsek 3 orang, Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat serta masyarakat sebanyak 75 orang.

    Menurut Danramil 0824/16 Tanggul Kapten Inf Suparno dalam wawancaranya menyatakan, bahwa kegiatan ini merupakan wujud kepedulian kita kepada masyarakat, sekaligus motivasi kepada masyarakat, agar selalu memelihara budaya gotong royong.

    Kesempatan tersebut sekaligus  merupakan bagian dalam memantapkan kemanunghalan TNI dengan rakyat. Jelas Danramil 0824/16 Tanggul.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, dalam tanggapannya menyatakan, bahwa dirinya sangat mengapresiasi kegiatan tersebut sebagai wujud pengabdian kita kepada masyarakat, hal ini sesuai  arahan pimpinan, bahwa TNI harus selalu dekat bersama rakyat, harus membantu kesulitan rakyat dan seterusnya.

    Momentum renovasi Mushola tersebut, sangat tepat sekali dalam membantu percepatan pembangunan Mushola Al Ikhlas tersebut. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0824/05 Sumberjambe Bersama Muspika...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Tinjau Pilkades Serentak,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dandim 0824/Jember Dukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Babinsa Mayang Koramil 0824/08 Mayang Hadiri Sosialisasi Pencegahan Stunting dan Penyuluhan Ibu Hamil Cegah KEK
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Poskoramil 0824/31 Semboro Terima Kunjungan Siswa-siswi TK Wisma Rini Semboro
    Polisi Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada 2024 di Jember
    Babinsa Tamansari Koramil 0824/23 Wuluhan Kerja Bakti Bersama Warga Bangun Penahan Jalan
    Polres Jember Amankan Talk Show "Islamic Student Festival 2024" untuk Tingkatkan Partisipasi Pemilih Pemula dalam Pilkada
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pelantikan Pengurus PBVSI dan Penutupan Tournament Bola Voli Oleh Kapolda Jawa Timur
    Polres Jember Gelar Pembekalan Psikologi Massa untuk Personel PAM TPS Pilkada 2024
    Koramil 0824/22 Balung Bekali LDKS  OSIS MTs Zainul Hasan,  Bentuk Karakter Kepemimpinan 
    Danramil 0824/23 Wuluhan Hadiri Pelantikan KPPS, Ajak Semua Perangkat Netral dan Obyektif Untuk Pilkada Damai dan Kondusif
    Kasdim  0824/Jember Hadiri Buka Prodi Diktukba TNI AD TA 2024, Selamat Menjalani Pendidikan Kepada Seluruh Prajurit Siswa 
    Dandim 0824/Jember Ambil Jam Komandan Anggota, Usai Upacara Bendera
    Tanggap Bencana Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sigap Bersihkan Material Longsor Yang Menutupi Jalan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Bersama Anggota dan  Warga Karya Bakti TNI  Bersihkan Jalan dan Selokan, Tingkatkan Kebersihan
    1042 KPM Desa Karangsono Terima Bantuan Pangan, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pengawalan Jamin Ketertiban dan Kelancaran

    Ikuti Kami