Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pendampingan PSN, Cegah Penyebaran DBD

    Babinsa Koramil 0824/04 Sukowono Pendampingan PSN, Cegah Penyebaran DBD

    JEMBER - Demam berdarah dengue (DBD) yang mulai menyerang beberapa warga Desa Sumberwringin Kecamatan Sukowono Kabupaten Jember, mendapatkan perhatian serius, hingga dilakukannya operasi Jumantik oleh Posyandu bersama Bidan Desa dengan pendampingan Babinsa.

    Sebanyak 6 orang kader Posyandu, Bidan Desa didampingi oleh Babinsa Serma Harsono,   melakukan operasi Jumantik (anak nyamuk) kerumah-rumah warga,   dengan sasaran bak penampungan air, kaleng-kaleng bekas dipekarangan dan tempat-tempat yang berpotensi menjadi sarang nyamuk.

    Menurut Danramil 0824/04 Sukowono, Kapten Arm M Ismuni,   pelaksanaa operasi jumantik ini dilaksanakan secara periodik setiap hari Jum'at, oleh posyandu daerah yang ada warga terserang DBD, karena DBD ini disebabkan oleh gigitan nyamuk jenis Aides Aigypti.

    Kita melakukan pendampingan melalui Babinsa, sekaligus untuk mensosialisasikan kepada masyarakat agar hidup bersih, melakukan 3 M yaitu menguras, menutup dan mengubur, kaleng-kaleng bekas dan benda lainnya yang berpotensi menjadi genangan air  dan sangat berpotensi menjadi tempat pembiakan nyamuk. Jelas Danramil.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, mengapresiasi pendampingan yang dilakukan Babinsa, ini tugas pokok kita dalam membantu pemerintah terkait pengendalian penyakit menular, seperti DBD  yang sangat rentan penyebaran, dan membahayakan masyarakat.

    Terima kasih kepada jajaran yang telah melaksanakan kegiatan kewilayahan dan eksis membantu uoaya-upaya pencegahan terhadap wabah penyakit, tetap semangat dalam membantu dan melindungi masyarakat dari bahaya penyebaran DBD serta wabah penyakit lainnya. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 0824/14 Panti Lakukan Karya Bakti...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    PPK Tempurejo Terima Logistik Pilkada, Polsek Bersama Koramil 0824/09 Tempurejo Lakukan Pengawalan
    Babinsa Mayang Koramil 0824/08 Mayang Hadiri Sosialisasi Pencegahan Stunting dan Penyuluhan Ibu Hamil Cegah KEK
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Dandim 0824/Jember Dukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Poskoramil 0824/31 Semboro Terima Kunjungan Siswa-siswi TK Wisma Rini Semboro
    Jum'at Berkah, Danramil 0824/16 Tanggul Sholat Jumat di Masjid Baiturrahman Bersama Warga dan  Bagikan Nasi Kotak
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pemberangkatan Kontingen POPDA XIV, Ucapkan Selamat Berjuang Meraih Prestasi Terbaik
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pelantikan Pengurus PBVSI dan Penutupan Tournament Bola Voli Oleh Kapolda Jawa Timur
    Polres Jember Gelar Pembekalan Psikologi Massa untuk Personel PAM TPS Pilkada 2024
    Koramil 0824/22 Balung Bekali LDKS  OSIS MTs Zainul Hasan,  Bentuk Karakter Kepemimpinan 
    Koramil 0824/14 Panti Hadiri Mini Lokakarya, Wujud Peran TNI untuk Pencegahan Stunting
    Kasdim  0824/Jember Hadiri Buka Prodi Diktukba TNI AD TA 2024, Selamat Menjalani Pendidikan Kepada Seluruh Prajurit Siswa 
    Dandim 0824/Jember Ambil Jam Komandan Anggota, Usai Upacara Bendera
    Tanggap Bencana Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sigap Bersihkan Material Longsor Yang Menutupi Jalan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Bersama Anggota dan  Warga Karya Bakti TNI  Bersihkan Jalan dan Selokan, Tingkatkan Kebersihan
    1042 KPM Desa Karangsono Terima Bantuan Pangan, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pengawalan Jamin Ketertiban dan Kelancaran

    Ikuti Kami