Sebagai Inspektur Upacara di SMPN  7, Danramil 0824/23 Wuluhan Ajak Pelajar Patuhi Prokes dan Belajar Lebih Giat

    Sebagai Inspektur Upacara di SMPN  7, Danramil 0824/23 Wuluhan Ajak Pelajar Patuhi Prokes dan Belajar Lebih Giat

    JEMBER - Bertindak sebagai Inspektur Upacara di Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 7 Wuluhan, pada upacara bendera hari Senin 21/02/2022, Danramil 0824/23 Wuluhan Kapten Arm Suhartono.

    Hal ini merupakan permintaan langsung dari pihak sekolah untuk memantapkan kedisiplinan siswa dan siswi disekolah tersebut.

    Dalam amanatnya Danramil 0824/23 Wuluhan Kapten Arm Suhartono menyampaikan bahwa tujuan upacara ini adalah dalam rangka meningkatkan kecintaan kita kepada bangsa dan negara serta menghormati kebesaran Lambang Bendera Merah Putih dan Dasar Negara Pancasila.

    Pada kesempatan. Ini saya juga berpesan dengan situasi Pandemi Covid 19 ini, siswa-siswi hendaknya selalu mematuhi protokol kesehatan, demi keselamatan diri kita maupun orang-orang disekitar kita, menjaga jarak dan rajin mencuci tangan.

    Melalui kesempatan ini pula perlu saya sampaikan bahwa TNI AD memiliki sekolah standart khusus yaitu SMA Taruna Brawijaya, yang siap menerima taruna dan Taruni dari siswa-siswi SMP di seluruh Jawa Timur, dan SMA Taruna Brawijaya tersebut berada di Kota Kediri. 

    Sekolah ini diharapkan mampu menjadi bagian dari rujukan adik-adik untuk melanjutkan sekolahnya di Sekolah bersetandart khusus tersebut, yang siap mengantarkan adik-adik dalam menggapai cita-citanya. Ungkap Danramil.

    Menyikapi kegiatan jajarannya tersebut, Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan saat dikonfirmasi menyatakan apresiasinya kepada Pihak Sekolah yang telah bersinergi dengan Koramil jajaran, dalam pembinaan kedisiplinan pelajarnya 

    Semoga ini mampu menjadikan adik-adik siswa-siswi sekolah tersebut, menjadi generasi yang cerdas, berkualitas dan memiliki Kualitas kedisiplinan tinggi. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Ramil 0824/05 Sumberjambe Bersama...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Tinjau Pilkades Serentak,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Rakorwas Inspektorat TNI-Kemhan 2024: Perkuat Sinergitas untuk Mewujudkan TNI yang PRIMA
    Ziarah Hari Juang Kartika Ke 79 dan HUT Ke 76 Kodam V/Brw di TMP Patrang di Pimpin Karumkit TK III Baladhika Husada Jember
    Koramil 0824/20 Gumukmas Bersama BPBD Jember Tanam 1.001 Pohon untuk Reboisasi di Pesisir Selatan Desa Kepanjen
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Babinsa Baletbaru Koramil 0824/04 Sukowono Dukung Ketahanan Pangan : Dampingi Petani Percepatan Tanam 
    Koramil 0824/25 Jenggawah Beri Materi PBB dan Wasbang Siswa SMAN Jenggawah, Mantapkan Kedisiplinan dan Karakter Kebangsaan
    Koramil 0824/25 Jenggawah Beri Materi PBB dan Wasbang Siswa SMAN Jenggawah, Mantapkan Kedisiplinan dan Karakter Kebangsaan
    Dandim 0824/Jember Juga Tinjau Jalan Ambles Jalur Desa Andongrejo – Badealit
    Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD ke-79 dan HUT Kodam V/Brawijaya ke-76
    Harapkan Berlangsung Kondusif, Polres Jember Gelar Doa Bersama dan Deklarasi Damai Pilbup 2024
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Rapat Pleno Penghitungan Suara Pilkada Serentak 2024 Tingkat Kabupaten Jember
    Kasdim  0824/Jember Hadiri Buka Prodi Diktukba TNI AD TA 2024, Selamat Menjalani Pendidikan Kepada Seluruh Prajurit Siswa 
    Dandim 0824/Jember Ambil Jam Komandan Anggota, Usai Upacara Bendera
    Tanggap Bencana Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sigap Bersihkan Material Longsor Yang Menutupi Jalan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Bersama Anggota dan  Warga Karya Bakti TNI  Bersihkan Jalan dan Selokan, Tingkatkan Kebersihan
    1042 KPM Desa Karangsono Terima Bantuan Pangan, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pengawalan Jamin Ketertiban dan Kelancaran

    Ikuti Kami