Pos Koramil 0824/31 Semboro Lakukan Pengawasan Prokes Cagah Lonjakan Kasus Covid 19

    Pos Koramil 0824/31 Semboro Lakukan Pengawasan Prokes Cagah Lonjakan Kasus Covid 19

    JEMBER - Dalam mengantisipasi lonjakan kasus positif Covid 19 di Kabupaten Jember, aparat diwilayah secara terpadu fokus melakukan pengawasan protokol kesehatan (Prokes) dan vaksinasi bersama tenaga kesehatan disekitar lebaran. Seperti yang dilakukan oleh Pos Koramil 0824/31 Semboro yang melakukan pengawasan prokes warga bersama aparat terkait.

    Sebagai sasaran pengawasan diantaranya pasar tradisional, toko-toko dan obyek wisata, sambil melakukan sosialisasi akan pentingnya mengenakan masker saat berkegiatan di luar rumah untuk mempersempit potensi penyebaran Covid 19.

    Menurut Danpos Koramil 0824/31 Semboro Peltu Suryo, saat kami wawancarai menyatakan, bahwa meskipun masih dalam suasana lebaran, upaya pencegahan dengan pengawasan prokes ini tetap kita lakukan, disamping sudah merupakan tugas, hal ini dalam rangka melindungi masyarakat dari bahaya penyebaran Covid 19. Jelasnya.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, saat kami konfirmasi membenarkan pernyataan Danpos Ramil 0824/31 Semboro tersebut.

    Kita fokus mengantisipasi lonjakan kasus yang dikhawatirkan terjadi sekitar Ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri ini. Untuk itu kita selalu mengajak masyarakat untuk waspada, dengan selalu mematuhi Prokes, bagi yang belum vaksin dihimbau untuk segera vaksin. Demi kesehatan dan keselamatan bersama. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Sambut...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Tinjau Pilkades Serentak,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dandim 0824/Jember Dukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Poskoramil 0824/31 Semboro Terima Kunjungan Siswa-siswi TK Wisma Rini Semboro
    Babinsa Mayang Koramil 0824/08 Mayang Hadiri Sosialisasi Pencegahan Stunting dan Penyuluhan Ibu Hamil Cegah KEK
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Dandim 0824/Jember Dukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Bripka Dedy Feriawan, BBKTM Klompangan Polsek Ajung Laksanakan DDS dan Berikan Bantuan Sosial kepada Warga
    Cooling System Jelang Coblosan Pilkada, Polres Jember Masifkan Curhat Kamtibmas
    Dandim 0824/Jember Hadiri Peringatan Hantaru 2024, Ucapkan Selamat dan Sukses Selalu BPN ATR
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pemberangkatan Kontingen POPDA XIV, Ucapkan Selamat Berjuang Meraih Prestasi Terbaik
    Warga Malang Diamankan Polsek Ajung atas Kasus Penggelapan Mobil Sewaan
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pelantikan Pengurus PBVSI dan Penutupan Tournament Bola Voli Oleh Kapolda Jawa Timur
    Kasdim  0824/Jember Hadiri Buka Prodi Diktukba TNI AD TA 2024, Selamat Menjalani Pendidikan Kepada Seluruh Prajurit Siswa 
    Dandim 0824/Jember Ambil Jam Komandan Anggota, Usai Upacara Bendera
    Tanggap Bencana Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sigap Bersihkan Material Longsor Yang Menutupi Jalan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Bersama Anggota dan  Warga Karya Bakti TNI  Bersihkan Jalan dan Selokan, Tingkatkan Kebersihan
    1042 KPM Desa Karangsono Terima Bantuan Pangan, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pengawalan Jamin Ketertiban dan Kelancaran

    Ikuti Kami