Kasdim 0824/Jember Hadiri HPSN dipimpin Oleh Bupati, Wujudkan Jember Bersih Jember Keren

    Kasdim 0824/Jember Hadiri HPSN dipimpin Oleh Bupati, Wujudkan Jember Bersih Jember Keren

    JEMBER - Bertempat di bantaran kali Bedadung Jl Imama Bonjol Jember pada Minggu 20/02/2022 dilaksanakan peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) dengan Thema Kelola Sampah Kurangi Emisi, Bangun Proklim.

    Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Bupati Jember Hendy Siswanto tersebut, dihadiri Kasdim 0824/Jember Mayor Arm  Mulyadi Mewakili Dandim 0824/Jember, Kasat Samapta Polres Jember, Kepala Dinas terkait, serta Muspika Kaliwates.

    Pada kesempatan tersebut Bupati Jember Hendy Siswanto berpesan agar masyarakat menjaga kebersihan, mengelola sampah dengan baik dan jangan membuang sampah sembarangan. Untuk Jember Bersih Jember Kueren. 

    Usai kegiatan tersebut Kasdim 0824/Jember Mayor Arm Mulyadi  yang hadir mewakili Dandim 0824/Jember, saat kami wawancarai menyatakan, bahwa kebersihan merupakan bagian dari kesehatan dan keselamatan, karena dengan kita tertib mengelola sampah, lingkungan akan sehat dan terhindar dari bencana banjir.

    Untuk itu tidaklah berlebihan apabila kita ikut mengajak masyarakat untuk selalu menjaga kebersihan dan tertib membuang Sampah pada tempatnya. Ujar Kasdim 0824/Jember. (Siswandi)

    Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Pengawasan Prokes Masyarakat Terus dilakukan...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Tinjau Pilkades Serentak,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dandim 0824/Jember Dukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Poskoramil 0824/31 Semboro Terima Kunjungan Siswa-siswi TK Wisma Rini Semboro
    Babinsa Mayang Koramil 0824/08 Mayang Hadiri Sosialisasi Pencegahan Stunting dan Penyuluhan Ibu Hamil Cegah KEK
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Babinsa Koramil 0824/26 Jelbuk Pantau Harga Sembako, Jaga Stabilitas Harga Minyak Goreng
    HUT Kowad Ke 60,  Suka Duka 2 Orang Kowad  Menjadi Prajurit Kodim 0824/Jember
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pemberangkatan Kontingen POPDA XIV, Ucapkan Selamat Berjuang Meraih Prestasi Terbaik
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pelantikan Pengurus PBVSI dan Penutupan Tournament Bola Voli Oleh Kapolda Jawa Timur
    Polres Jember Gelar Pembekalan Psikologi Massa untuk Personel PAM TPS Pilkada 2024
    Koramil 0824/22 Balung Bekali LDKS  OSIS MTs Zainul Hasan,  Bentuk Karakter Kepemimpinan 
    Koramil 0824/14 Panti Hadiri Mini Lokakarya, Wujud Peran TNI untuk Pencegahan Stunting
    Kasdim  0824/Jember Hadiri Buka Prodi Diktukba TNI AD TA 2024, Selamat Menjalani Pendidikan Kepada Seluruh Prajurit Siswa 
    Dandim 0824/Jember Ambil Jam Komandan Anggota, Usai Upacara Bendera
    Tanggap Bencana Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sigap Bersihkan Material Longsor Yang Menutupi Jalan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Bersama Anggota dan  Warga Karya Bakti TNI  Bersihkan Jalan dan Selokan, Tingkatkan Kebersihan
    1042 KPM Desa Karangsono Terima Bantuan Pangan, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pengawalan Jamin Ketertiban dan Kelancaran

    Ikuti Kami