Jaga Inflasi Jelang Akhir Tahun, Kapolres Bersama Pemkab Jember Lakukan Pemantauan Pasar Tradisional

    Jaga Inflasi Jelang Akhir Tahun, Kapolres Bersama Pemkab Jember Lakukan Pemantauan Pasar Tradisional

    JEMBER-Upaya memelihara stabilitas harga sembilan bahan pokok (sembako) Jelang Hari Natal dan Tahun Baru 2023, Pemerintah kabupaten Jember berupaya menjaga keterjangkauan harga pangan serta ketersediaan pasokan bahan pokok untuk mengantisipasi terjadinya lonjakan permintaan. 

    Upaya tersebut diwujudkan dengan melakukan pemantauan langsung terhadap perkembangan harga pangan dan pasokan komoditas pangan pokok, termasuk di pasar-pasar tradisional.

    Tampak Kapolres Jember AKBP Hery Purnomo bersama Bupati Jember

    Ir. H. Hendy Siswanto, ST., IPU bersama tim Pengendali inflasi daerah melakukan pemantauan tingkat harga dan ketersediaan pasokan sejumlah komoditas pangan pokok di Pasar Tanjung dan Mangli Kecamatan Kaliwates, Sabtu (10/12).

    Bupati Hendy Mengatakan, Dalam rangka pengendalian inflasi Daerah, Muspida plus melakukan sidak ke pasar karena Lakukan pemantauan harga jual sembako, ketersediaan sembako dan kelancaran pasokan sembako, sehingga masyarakat tidak kesulitan saat membutuhkan nya.

    kita akan mengadakan rapat dengan Tim Pengendali Inflasi Daerah, ” ungkap Hendy. 

    Kapolres Jember AKBP Hery Purnomo SIK SH juga Tampak melakukan dialog bersama sejumlah pedagang guna mengetahui seputar harga dan pasokan komoditas yang dimiliki.

    Terungkap dalam dialog tersebut, harga sejumlah komoditas mulai dari bawang merah, bawang putih, beras, minyak goreng, dan ayam hingga telur di Pasar Tanjung dan mangli masih cukup stabil, di tambahkan Polres Jember turut memantau distribusi penyaluran sembilan kebutuhan bahan pokok, termasuk minyak goreng dan meminta kepada masyarakat untuk tidak ragu melaporkan, jika mengetahui adanya oknum penimbun sembako jelang Natal dan tahun baru, "Kata Kapolres. 

    Menurut penuturan sejumlah pedagang, pasokan komoditas dinilai masih mencukupi hingga saat ini, kita berharap ketersediaan pasokan yang aman dan harga yang terjangkau.

    polres jember kapolres jember akbp hery purnomo
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Hadiri Pembinaan UMKM Program CSR APLOG,...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Koramil 0824/Jember Patroli Siaga Bersama Aparat Terkait,  Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Desa Ajung Gelar Patroli Cegah Kebakaran di Area Pergudangan
    Ops Zebra Semeru 2024 Polres Jember Bersama Forkopimda Sosialisasikan Keselamatan Berlalu Lintas
    Dandim 0824/Jember Terima Audiensi Dengan Owner Travel Umroh, Pimpin BJB dan KAMMI, Mantapkan Komsos
    Babinsa Hadiri Penyaluran Bantuan Petani Dari Dinas Pertanian dan Santunan Anak Stunting
    Pasi Intelijen Kodim 0824/Jember Hadiri Sosialisasi Pemilih Pemula, Sukseskan Pilkada Serentak 2024
    Peduli Pendidikan, Polres Jember Beri Bantuan untuk Ratusan Pelajar di Ruwatan Lantas
    Olah Raga Bersama Anggota Kodim 0824/Jember dan Persit KCK Cabang XXXVIII, Jadi Momentum Pamitan Dandim 0824 Beserta Istri
    Peduli Pendidikan, Polwan Diktukba Polri Angkatan I Tahun 2003 Gelar Baksos di SDN 3 Tegalsari Ambulu Jember
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Upacara dan Tasyakuran HUT ke 79 Provinsi Jawa Timur
    Bripka Dedy Feriawan, BBKTM Klompangan Polsek Ajung Laksanakan DDS dan Berikan Bantuan Sosial kepada Warga
    Kasdim  0824/Jember Hadiri Buka Prodi Diktukba TNI AD TA 2024, Selamat Menjalani Pendidikan Kepada Seluruh Prajurit Siswa 
    Dandim 0824/Jember Ambil Jam Komandan Anggota, Usai Upacara Bendera
    Tanggap Bencana Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sigap Bersihkan Material Longsor Yang Menutupi Jalan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Bersama Anggota dan  Warga Karya Bakti TNI  Bersihkan Jalan dan Selokan, Tingkatkan Kebersihan
    1042 KPM Desa Karangsono Terima Bantuan Pangan, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pengawalan Jamin Ketertiban dan Kelancaran

    Ikuti Kami