Danramil 0824/12 Kaliwates Pimpin Karya Bakti TNI Bersama Karang Taruna, Bersihkan Gorong-gorong 

    Danramil 0824/12 Kaliwates Pimpin Karya Bakti TNI Bersama Karang Taruna, Bersihkan Gorong-gorong 

    JEMBER - Kondisi gorong-gorong di dalam perkotaan padat penduduk sering terabaikan,  karena kebanyakan tertutup agar atasnya dapat dimanfaatkan, seperti di lingkungan Tembaan Kelurahan Kepatihan Kecamatan Kaliwates Kabupaten Jember, yang dilakukan Karya Bakti TNI dengan sasaran Pembersihan gorong-gorong bersama Karang Taruna. Pada Minggu 05/06/2022.

    Personel yang terlibat diantaranya Koramil 0824/12 Kaliwates dipimpin Kapten Inf Suwarno bersama 6 orang anggotanya, Karang Taruna dan masyarakat 25 orang.

    Sasaran pembersihan gorong-gorong sepanjang 150 meter, karena setiap musim hujan selalu meluap ke jalan dan mengganggu kesehatan lingkungan.

    Menurut Danramil 0824/12 Kaliwates Kapten Inf Suwarno, saat kami wawancarai menyatakan bahwa kegiatan ini merupakan upaya kita dalam membantu kesulitan masyarakat, sekaligus memotivasi masyarakat dikawasan perkotaan seperti ini jangan sampai luntur kegotong - royongannya. Dalam mengantisipasi bencana banjir. Jelas Kapten Inf Suwarno.

    Sementara itu salah satu warga masyarakat Hartono 37 tahun warga 02 Lingkungan Tembaan menyatakan terima kasihnya kepada TNI dari Koramil 0824/12 Kaliwates yang hadir dipimpin langsung oleh bapak Danramil.

    Memang kondisi gorong-gorong yang hampir tidak pernah tersentuh pembersihan karena kondisinya tertutup cor ini, banyak sampah yang tersangkut, sehingga kalau debit air tinggi dimusim penghujan meluap ke jalan. Kata Hartono.

    Terkait kegiatan jajarannya tersebut, Dandim 0824/Jember menyampaikan apresiasinya kepada Koramil yang berkolaborasi dengan masyarakat yang melakukan pembersihan gorong-gorong.

    Apalagi banyak melibatkan karang taruna, ini sebagai edukasi kepada masyarakat agar menjaga kebersihan lingkungannya dan tidak membuang sampah sembarangan, apalagi kondisi gorong-gorong diperkotaan sudan banyak bagiannya yang tertutup sehingga kesulitan membersihkannya. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    CV Menatap Indonesia Sinergi Bersama Koramil...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Tinjau Pilkades Serentak,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Dandim 0824/Jember Dukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Poskoramil 0824/31 Semboro Terima Kunjungan Siswa-siswi TK Wisma Rini Semboro
    Babinsa Mayang Koramil 0824/08 Mayang Hadiri Sosialisasi Pencegahan Stunting dan Penyuluhan Ibu Hamil Cegah KEK
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Dandim 0824/Jember Dukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Bripka Dedy Feriawan, BBKTM Klompangan Polsek Ajung Laksanakan DDS dan Berikan Bantuan Sosial kepada Warga
    Cooling System Jelang Coblosan Pilkada, Polres Jember Masifkan Curhat Kamtibmas
    Dandim 0824/Jember Hadiri Peringatan Hantaru 2024, Ucapkan Selamat dan Sukses Selalu BPN ATR
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pemberangkatan Kontingen POPDA XIV, Ucapkan Selamat Berjuang Meraih Prestasi Terbaik
    Warga Malang Diamankan Polsek Ajung atas Kasus Penggelapan Mobil Sewaan
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pelantikan Pengurus PBVSI dan Penutupan Tournament Bola Voli Oleh Kapolda Jawa Timur
    Kasdim  0824/Jember Hadiri Buka Prodi Diktukba TNI AD TA 2024, Selamat Menjalani Pendidikan Kepada Seluruh Prajurit Siswa 
    Dandim 0824/Jember Ambil Jam Komandan Anggota, Usai Upacara Bendera
    Tanggap Bencana Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sigap Bersihkan Material Longsor Yang Menutupi Jalan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Bersama Anggota dan  Warga Karya Bakti TNI  Bersihkan Jalan dan Selokan, Tingkatkan Kebersihan
    1042 KPM Desa Karangsono Terima Bantuan Pangan, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pengawalan Jamin Ketertiban dan Kelancaran

    Ikuti Kami