Danramil 0824/11 Sumbersari Jadi Narasumber PKK-PIMB Universitas Muhammadyah Jember

    Danramil 0824/11 Sumbersari Jadi Narasumber PKK-PIMB Universitas Muhammadyah Jember

    JEMBER – Sebagai bagian dari Master of Understanding Universitas Muhammadyah Jember dengan Kodim 0824/Jember, pada Selasa 10/10/2024 dilaksanakan kegiatan Pengenalan Kehidupan Kampus & Pembinaan Ideologi Bagi Mahasiswa Baru (PKK-PIMB), diaula Zainuri Kampus Universitas Muhammadyah Jember.

    Kegiatan dihadiri oleh Rektor Universitas Muhammadyah Jember Hanafi,  Retna Murwanti (Ketua Panitia kegiatan), Mahasiswa Baru (Maba) Universitas Muhammadiyah Tahun 2024 gelombang satu, sebanyak 457 orang dan Kapten Inf Bambang Hari Murdiyanto Danramil 0824/11 Sumbersari selaku narasumber.

    Dihadapan para mahasiswa baru Universitas Muhammadyah tersebut Kapten Inf Bambang Hari Murdiyanto menyampaikan materi Pembinaan Gerakan Nasional Revolusi Mental : Indonesia melayani, bersih, tertib, mandiri, dan Bersatu Melalui Nilai-nilai Gotong Royong, Etos Kerja, dan Integritas.

    Menyikapi kegiatan tersebut Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso menyampaikan terima kasih atas undangan narasumber dari Rektor Universitas Muhammadyah Jember, namun karena ada kegiatan dinas lainnya yang bersamaan, tanpa mengurangi rasa hormat, sehingga saya wwakilkan kepada Kapten Inf bambang Hari Murdiyanto Danramil 0824/11 Sumbersari untuk menyampaikan materinya.

    Saya sangat seang sekali, sebagai bagian dari TNI kita diberikan kesempatan ikut memberikan pembekalan dan pembinaan kepada mahasiswa baru ini, mereka kader-kader pemimpin bangsa yang hafuw memiliki bekal yang layak, karena merekalah nantinya dijaman Indonesia emas para pemimpinnya. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Kamtibmas, Polres Jember Giatkan...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0824/Jember Sapa Petani, Silaturahmi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Babinsa Mayang Koramil 0824/08 Mayang Hadiri Sosialisasi Pencegahan Stunting dan Penyuluhan Ibu Hamil Cegah KEK
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Harapkan Berlangsung Kondusif, Polres Jember Gelar Doa Bersama dan Deklarasi Damai Pilbup 2024
    Dandim 0824/Jember Dukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Poskoramil 0824/31 Semboro Terima Kunjungan Siswa-siswi TK Wisma Rini Semboro
    Polres Jember Gelar Pembekalan Psikologi Massa untuk Personel PAM TPS Pilkada 2024
    Koramil 0824/22 Balung Bekali LDKS  OSIS MTs Zainul Hasan,  Bentuk Karakter Kepemimpinan 
    Koramil 0824/14 Panti Hadiri Mini Lokakarya, Wujud Peran TNI untuk Pencegahan Stunting
    Kodim 0824/Jember Mantapkan Karakter Generasi Muda, Cegah Radikalisme dan Separatisme Demi Keutuhan NKRI
    Polres Jember Amankan Talk Show "Islamic Student Festival 2024" untuk Tingkatkan Partisipasi Pemilih Pemula dalam Pilkada
    Kasdim  0824/Jember Hadiri Buka Prodi Diktukba TNI AD TA 2024, Selamat Menjalani Pendidikan Kepada Seluruh Prajurit Siswa 
    Dandim 0824/Jember Ambil Jam Komandan Anggota, Usai Upacara Bendera
    Tanggap Bencana Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sigap Bersihkan Material Longsor Yang Menutupi Jalan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Bersama Anggota dan  Warga Karya Bakti TNI  Bersihkan Jalan dan Selokan, Tingkatkan Kebersihan
    1042 KPM Desa Karangsono Terima Bantuan Pangan, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pengawalan Jamin Ketertiban dan Kelancaran

    Ikuti Kami