Danramil 0824/01 Patrang Narasumber Pada Seminar Bela Negara Poltekkesma Kampus Jember

    Danramil 0824/01 Patrang Narasumber Pada Seminar Bela Negara Poltekkesma Kampus  Jember

    JEMBER - Sebagai salah satu perguruan tinggi pendidikan kesehatan, Politehnik Kesehatan Malang (Poltekkesma) yang berlokasi di Jl Srikoyo 106 Jember tersebut, pada Sabtu 27/08/2022 menyelenggarakan Seminar Bela Negara.

    Diikuti oleh segenap mahasiswa Peltekkesma Kampus Jember tersebut, dengan narasumber diantaranya Danramil 0824/01 Patrang yang membawakan materi Bela Negaramu! Waspadai Radikalisme.

    Narasumber berikutnya Wakil Direktur III Bidang Kemahasiswaan Ganip Djuwadi yang menyampaikan Menguatkan Karakteristik Mahasiswa Melalui Bela Negara dan Sinta Nurul Fadillah yang membawakan materi Memiliki Keyakinan  bahwa Pancasila sebagai Ideologi Bangsa.

    Usai kegiatan tersebut Danramil 0824/01 Patrang dalam wawancaranya menyampaikan,   bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari pembentukan mental dan karakter bagi mahasiswa,   sebagai calon insan-insan kesehatan.

    Kita tadi memberikan materi Bela Negaramu dan waspadai radikalisme, ini sebagai bagian dari mengingatkan kita dan mahasiswa agar memiliki jiwa bela negara dan senantiasa mewaspadai bahaya radikalisme yang rentan berkembang. Jelas Danramil.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, dalam konfirmasinya mengapresiasi pihak kampus yang menggelar kegiatan seminar bela negara tersebut.

    Penguatan mental dan karakter masyarakat dalam mahami makna dan nilai-nilai bela negara memang patut menjadi perhatian semua pihak, hal ini tentunya bermuara pada kualitas pengabdian kita kepada masyarakat, bangsa dan negara. Jelas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/26 Jelbuk Pantai Ternak...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Babinsa Baletbaru Koramil 0824/04 Sukowono Dukung Ketahanan Pangan : Dampingi Petani Percepatan Tanam 
    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD ke-79 dan HUT Kodam V/Brawijaya ke-76
    Mitigasi Jalur Rawan Jelang Nataru, Polres Jember Sisir Jalan di Gunung Gumitir
    Karya Bakti TNI  Koramil 0824/20 Gumukmas Menyiapkan Pembenahan Rumah Warga. Atapnya roboh Akibat Kerangka Rapuh
    Babinsa Jambearum Koramil 0824/05 Sumberjambe,  Ikut Penyuluhan Kesadaran Masyarakat Akan Kewaspadaan Bencana
    Tingkatkan Produksi Pertaniuan, Danramil 0824/06 Ledokombo Bersama Babinsa Dukung Gerdal Serealia berantas OPT
    Kodim 0824/Jember Siagakan Personel Oncall di Makodim, Antisipasi Perkembangan Situasi
    Babinsa Cakru Koramil 0824/18 Kencong Hadiri Musdes Pemutakhiran Data SDGs Tahun 2024
    Penuh Perjuangan, Petugas Distribusikan Logistik Pilkada Menggunakan Kuda ke TPS Terpencil di Jember
    Ziarah Hari Juang Kartika Ke 79 dan HUT Ke 76 Kodam V/Brw di TMP Patrang di Pimpin Karumkit TK III Baladhika Husada Jember
    Kasdim  0824/Jember Hadiri Buka Prodi Diktukba TNI AD TA 2024, Selamat Menjalani Pendidikan Kepada Seluruh Prajurit Siswa 
    Dandim 0824/Jember Ambil Jam Komandan Anggota, Usai Upacara Bendera
    Tanggap Bencana Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sigap Bersihkan Material Longsor Yang Menutupi Jalan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Bersama Anggota dan  Warga Karya Bakti TNI  Bersihkan Jalan dan Selokan, Tingkatkan Kebersihan
    1042 KPM Desa Karangsono Terima Bantuan Pangan, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pengawalan Jamin Ketertiban dan Kelancaran

    Ikuti Kami