Dandim 0824/Jember, Siap Dukung Tekan Stunting Masyarakat Sehat Pertahanan Negara Kuat

    Dandim 0824/Jember, Siap Dukung Tekan Stunting Masyarakat Sehat Pertahanan Negara Kuat

    JEMBER - Stunting merupakan kondisi balita dimana mengalami kekurangan gizi akut, sehingga pertumbuhannya terkendala dan cenderung tidak normal tinggi badannya. Hal ini yang menjadi penekanan Kepala Badan  Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional Republik Indonesia (Ka BKKBN RI) saat berkunjung ke Jember pada Selasa 08/02/2022.

    Kedatanganya disambut oleh Bupati Jember Hendy Siswanto, Wakil Bupati MB Firjaun Barlaman, Wakil Ketua DPRD M.Halim, Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan dan Kapolres AKBP Hery Purnomo serta pejabat terkait lainnya.

    Dalam sambutannya dimPensopo Wahya Wibawa Graha Pemkab Jember, Kepala BKKBN RI Dr.(HC) dr. Hasto Wardoyo, Sp.OG (K) menyatakan agar Pemerintah Kabupaten Jember senantiasa menekan Stunting dan pernikahan dini di Kabupaten Jember.

    Saya yakin dengan dekungan masyarakat Jember dan Organisasi Pemerintah Daerah (OPD) serta Relawan, Pemerintah daerah akan mampu menekan angka. Stunting di Kabupaten Jember. Ungkapnya.

    Sementara itu usai kegiatan tersebut Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan, saat kami wawancarai menyatakan, bahwa acara ini sangat strategis sekali dalam mempersiapkan generasi bangsa.

    Kita Kodim 0824/Jember tentunya siap mendukung segala upaya pemerintah dalam menekan angka Stunting, inilah korelasinya dengan pertahanan, bahwa dengan  masyarakat yang sehat maka pertahanan negara akan semakin kuat. Pungkas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Bakti Sosial Koramil 0824/16 Tanggul Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Tinjau Pilkades Serentak,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Babinsa Baletbaru Koramil 0824/04 Sukowono Dukung Ketahanan Pangan : Dampingi Petani Percepatan Tanam 
    Koramil 0824/20 Gumukmas Bersama BPBD Jember Tanam 1.001 Pohon untuk Reboisasi di Pesisir Selatan Desa Kepanjen
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Babinsa Baletbaru Koramil 0824/04 Sukowono Dukung Ketahanan Pangan : Dampingi Petani Percepatan Tanam 
    Koramil 0824/25 Jenggawah Beri Materi PBB dan Wasbang Siswa SMAN Jenggawah, Mantapkan Kedisiplinan dan Karakter Kebangsaan
    Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD ke-79 dan HUT Kodam V/Brawijaya ke-76
    701 Calon Bintara TNI AD Gelombang II Resmi Menempuh Pendidikan, Dandim 0824/Jember Hadiri Upacara Pembukaan
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Babinsa Pondokjoyo Posramil 0824/31 Semboro Kerja Bakti Bersama Warga Renovasi Rumah Warga Kurang Mampu
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Dandim 0824/Jember Silaturahmi ke Rektor Unej : Perkuat Sinergi untuk Kemajuan Jember
    Kasdim  0824/Jember Hadiri Buka Prodi Diktukba TNI AD TA 2024, Selamat Menjalani Pendidikan Kepada Seluruh Prajurit Siswa 
    Dandim 0824/Jember Ambil Jam Komandan Anggota, Usai Upacara Bendera
    Tanggap Bencana Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Sigap Bersihkan Material Longsor Yang Menutupi Jalan
    Danramil 0824/12 Kaliwates Bersama Anggota dan  Warga Karya Bakti TNI  Bersihkan Jalan dan Selokan, Tingkatkan Kebersihan
    1042 KPM Desa Karangsono Terima Bantuan Pangan, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pengawalan Jamin Ketertiban dan Kelancaran

    Ikuti Kami